UPOS, Palopo– Anggota DPRD Palopo, Steven Hamdani yang juga politisi Golkar menunaikan janjinya, sebagai wujud rasa syukur terpilih kembali menjadi wakil rakyat.
Topik: Steven Hamdani
Sebagai Rasa Syukur, Legislator Palopo Steven Hamdani Lakukan Ini
UPOS, Palopo– Sebagai wujud rasa syukur terpilih kembali menjadi Anggota DPRD Kota Palopo, Steven Hamdani rencana akan membayarkan rekening air seluruh rumah ibadah