Appi-Cicu Bersama 10 Parpol Pengusungnya Tumbang Oleh KOKO

oleh
oleh

UPOS, Makassar – Rapat pleno terbuka rekapitulasi dan penghitungan suara hasil Pilwalkot Makassar, baru saja selesai, Jumat malam (6/7/2018).

Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kota Makassar telah merampungkan rekapitulasi perhitungan suara hasil pemilihan Wali kota dan Wakil Kota Makassar. perekapan untuk 15 kecamatan. Hasilnya, Kotak Kosong (KOKO)dipastikan menang dengan meraih 300.969 suara. Sedangkan calon tunggal pasangan Munafri Arifuddin-Andi Rachmatika Dewi (Appi-Cicu) meraih 264.071 suara.

Pasangan Calon Munafri Arifuddin-Andi Rachmatika Dewi yang diusung 10 partai Tumbang atas kekuatan rakyat yang memiilih Kolom Kosong (KoKo).

Meski proses rekapitulasi suara mengalami dinamika, namun kekuatan dan kedaulatan rakyat dalam mengawal kolom kosong membuktikan kekuatannya dan berhasil mempecundangi 10 partai politik yang menjadi koalisi pasangan Appi-Cicu.

Berikut hasil rekapitulasi 15 kecamatan se Kotq Makassar.

1. Kecamatan Biringkanaya

Paslon: 36.092 suara
Koko: 39.320 suara

Suara sah: 75.412
Tidak sah: 2.452
Total: 77.564

Baca Juga  Wow…DA1 Kecamatan Bontoala Lenyap Tanpa Jejak

2. Sangkarrang

Surat suara diterima 10.914
Surat suara dikembalikan 13
Surat suara tak digunakan 3.659
Surat suara digunakan 7.242

Paslon: 3.261
Koko: 3.645

Suara sah: 6.906
Tidak sah: 336
Total: 7.242

3. Kecamatan Manggala

Surat suara diterima: 93.490
Surat suara dikembalikan: 233
Surat suara tak digunakan: 33.496
Surat suara digunakan: 59.761

Paslon: 30.384
Koko: 27.631

Suara sah: 58.015
Tidak sah: 1.746
Total: 59.761

4. Kecamatan Mamajang

Surat suara diterima: 40.582
Surat suara dikembalikan: 68
Surat suara tak digunakan: 15.472
Surat suara digunakan: 25.042

Paslon: 10.886
Koko: 13.407

Suara sah: 24.293
Tidak sah: 749
Total: 25.042

5. Kecamatan Makassar

Surat suara diterima: 58.062
Surat suara dikembalikan: 155
Surat suara tak digunakan: 22.053
Surat suara digunakan: 35.854

Paslon: 13.654
Koko: 21.081

Suara sah: 34.735
Tidak sah: 1.119
Total: 35.854

6. Kecamatan Mariso

Surat suara diterima: 41.507
Surat suara dikembalikan: 93
Surat suara tak digunakan: 16.217
Surat suara digunakan: 25.197

Paslon: 11.566
Koko: 12.845

Suara sah: 24.411
Tidak sah: 786
Total: 25.197

7. Kecamatan Tallo

Surat suara diterima: 96.058
Surat suara dikembalikan: 320
Surat suara tak digunakan: 37.759
Surat suara digunakan: 57.979

Paslon: 26.297
Koko: 29.122

Suara sah: 55.419
Tidak sah: 2.560
Total: 57.979

8. Kecamatan Pannakukang

Surat suara diterima:
Surat suara dikembalikan: 228
Surat suara tak digunakan: 58.256
Surat suara digunakan: 58.229

Paslon: 25.069
Koko: 31.108

Suara sah: 56.177
Tidak sah: 2.052
Total: 58.229

9. Kecamatan Rappocini

Surat suara diterima: 104.425
Surat suara dikembalikan: 76
Surat suara tak digunakan: 40.308
Surat suara digunakan: 64.041

Paslon: 29.844
Koko: 32.460

Suara sah: 62.304
Tidak sah: 1.737
Total: 64.041

Baca Juga  Sekretaris KPU Makassar Bikin Gaduh Rekapitulasi Hasil Pilkada Makassar

10. Kecamatan Tamalanrea

Surat suara diterima: 70.062
Surat suara dikembalikan: 70
Surat suara tak digunakan: 30.778
Surat suara digunakan: 39.214

Paslon: 16.738
Koko: 21.312

Suara sah: 38.050
Tidak sah: 1.164
Total: 39.214

11. Kecamatan Ujung Pandang

Surat suara diterima: 20.750
Surat suara dikembalikan: 29
Surat suara tak digunakan: 9.516
Surat suara digunakan: 11.205

Paslon: 3.822
Koko: 7.319

Suara sah: 11.141
Tidak sah: 299
Total: 11.440

12. Kecamatan Tamalate

Appi-Cicu: 33.817
Koko : 33.541
Suara Sah: 67.358
Tidak Sah: 2.564
Total Suara: 69.922

13. Kecamatan ujung tanah

Appi-Cicu: 7.362
Koko : 8.317
Suara Sah: 15.679
Tidak Sah: 570
Total Suara: 16.249

14. Kecamatan wajo

Appi-Cicu: 4695
Koko : 7954
Suara Sah: 12649
Tidak Sah: 361
Total Suara: 13010

15. Kecamatan bontoala

Appi-Cicu : 10.584

Kolom Kosong : 11.907 …..(*)

No More Posts Available.

No more pages to load.